Selasa 04 Jul 2023 19:54 WIB

Doa Memohon Keselamatan Dunia dan Akhirat

Nabi Muhammad mengajarkan doa keselamatan dunia dan akhirat.

Rep: Rossi Handayani/ Red: Muhammad Hafil
Doa Memohon Keselamatan Dunia dan Akhirat. Foto:  Berdoa (ilustrasi)
Foto: Republika/Thoudy Badai
Doa Memohon Keselamatan Dunia dan Akhirat. Foto: Berdoa (ilustrasi)

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Seorang hamba dapat meminta pertolongan kepada Allah Azza wa Jalla untuk diberikan Keselamatan di dunia dan akhirat, berdasarkan doa yang telah dicontohkan oleh Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam.

Berikut doa yang dapat dibaca:

Baca Juga

اللَّهمَّ إنِّي أسألُك المعافاةَ في الدُّنيا والآخرةِ

ALLAHUMMA INNIIAS`ALUKA AL-MU\'AAFAATA FID DUNYA WALAAKHIROH (Ya Allah, sesungguhnya aku meminta kepada-Mu keselamatan di dunia dan akhirat)

Dikutip dari Kumpulan Doa Lengkap Untuk Kebutuhan Hamba Allah terjemahan Abu Zur'ah, dalilnya adalah

عن أبي هريرة قال: قال رسول الله صلى الله عليه وسلم: \" ما من دعوة يدعو بها العبد أفضل من: اللَّهمَّ إنِّي أسألُك المعافاةَ في الدُّنيا والآخرةِ

Dari Abu Hurairah dia berkata; Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Tidak ada doa yang diucapkan seorang hamba ketika berdoa, yang lebih utama dari; 'ALLAHUMMA INNIIAS`ALUKA AL-MU\'AAFAATAFID DUNYA WALAAKHIROH' (Ya Allah, sesungguhnya aku meminta kepada-Mu keselamatan di dunia dan akhirat)." (HR Ibnu Majah)

 

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement