Ahad 16 Jul 2023 18:54 WIB

Ini Susunan Pemain Persija Vs Bhayangkara, Macan Kemayoran Andalkan Simic

Persija dan Bhayangkara FC belum meraih kemenangan di Liga 1 musim ini.

Rep: Anggoro Pramudya/ Red: Israr Itah
Persija Jakarta vs Bhayangkara FC
Foto: Dok Republika
Persija Jakarta vs Bhayangkara FC

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pertandingan Persija Jakarta kontra Bhayangkara FC dalam jadwal BRI Liga 1 2023/2024 pekan ketiga yang berlangsung di Stadion Patriot Chandrabaga, Ahad (16/7/2023) malam WIB, bakal berjalan sengit.

Macan Kemayoran, Persija memiliki peluang besar untuk mengakhiri tren tanpa kemenangan di Liga 1 2023/2024. Setelah dua laga sebelumnya hanya mampu meraih hasil imbang.

Baca Juga

Di samping itu, Bhayangkara FC menuai rekor buruk dalam membuka kompetisi Liga 1 2023/2024, dan termasuk satu di antara tim yang selalu kalah di dua partai awal selain Bali United.

Berikut susunan pemain Persija Vs Bhayangkara

Persija: 3-4-3

Pemain: Andritany Ardhiyasa; Ilham Rio Fahmi,  Hansamu Yama Pranata, Rizky Ridho; Firza Andika, Jacek Gajos, Resky Fandi Witriawan, Ondrej Kudela; Ryo Matsumura, Riko Simanjuntak, Marko Simic

Pelatih: Thomas Doll

Bhayangkara: 4-3-3

Pemain: Awan Setho; Abdul Rahman, Anderson Sales, Muhammad Fathu Rochman, David Maulana; Ahamd Najem, Dylan de Bruycker, Sani Rizki; Dendy Sulistyawan, Mati Mier, Crislan de Sousa.

Pelatih: Emral Abus

Klasemen Liga 1 Musim 2024
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Persebaya Surabaya Persebaya Surabaya 15 10 4 1 20 10 34
2 Persib Bandung Persib Bandung 14 9 5 0 25 15 32
3 Pusamania Borneo Pusamania Borneo 15 7 5 3 22 13 26
4 Persija Persija 15 7 4 4 21 6 25
5 Bali United Bali United 14 7 3 4 21 8 24
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement