Kitab ini menjadi salah satu bahan kajian di berbagai pesantren, khususnya yang mengenai topik akidah Islam. Qathrul Ghais, demikian judul karya ini, pun ditulis dengan bahasa Arab yang mudah dipahami. Pada bagian pertama, pembaca akan disuguhkan penjelasan tentang pokok-pokok keimanan. Penulisnya memaparkan makna kata iman dengan merujuk kepada sebuah hadis...
Berita Lainnya