Masjid megah itu berada di Kota Lahore, Pakistan. Penampilan bangunan legasi Kesultanan Mughal itu didominasi warna merah bata, termasuk pada bagian dinding yang mengitari struktur utama. Tampilan demikian memberi kesan eksotis bagi mata yang melihatnya. Menurut catatan sejarah, Masjid Wazir Khan--demikian namanya--dibangun pada masa pemerintahan Shah Jahan. Ia merupakan penguasa...
Berita Lainnya