JAKARTA – Upaya penegakan kode etik dugaan pelanggaran oleh hakim konstitusi terkait putusan uji materi batas usia capres/cawapres terus bergulir. Hari ini, Senin (30/10/2023), Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) mengagendakan pertemuan dengan sembilan hakim MK. "Pertemuan antara MKMK dengan seluruh hakim (MK)," kata Juru Bicara MK Fajar Laksono kepada wartawan,...
Berita Lainnya