Selasa 29 Dec 2015 12:46 WIB

CM13 Bawa Android Marshmallow ke Galaxy S5

Rep: c25/ Red: Dwi Murdaningsih
Android  Marshmallow
Android Marshmallow

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Samsung sepertinya tinggal menunggu waktu untuk mengeluarkan Android 6.0 Marsmallow ke perangkat Galaxy S5. Hal itu sekaligus membuktikan rumor sekaligus skptis pasar pada Samsung.

Dilansir dari Uber Gizmo, Selasa (29/12), tentu saja itu berkat bantuan dari orang-orang di komunitas Cyanogen Mod, yang telah merilis Cyanogenod 13 untuk Samsung Galaxy S5.

Pembaruan Marshmallow Versi Beta untuk Mi 4 Masuki Tahap Final

Meski begitu, harus diakui versi CM13 masih belum sempurna dan masih kurang tepat untuk digunakan sehari-hari. CM13 juga dinilai masih belum berada pada kondisi stabil, lantaran beberapa kesalahan atau bug dan fitur yang belum bekerja 100 persen.

Namun, pengguna sudah dapat melanjutkan dan diunduh melalui website Cyanogen Mod. CM13 baru bisa bekerja pada model GSM dari Galaxy S5, yang berarti belum bisa diterapkan pada para pengguna Sprint atau Verizon.

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement