Sabtu 22 Aug 2015 12:43 WIB

Pekan Kedua September, iPhone Mulai Buka Pre-order

Rep: c30/ Red: Dwi Murdaningsih
iPhone
Foto: telegraph.co.uk
iPhone

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peluncuran resmi iPhone 6s dan iPhone 6S Plus dilakukan pada pekan k dua bulan September. Para penanti setia Apple dapat langsung membeli kedua perangkat ponsel pintar tersebut dalam waktu bersamaan.

Perusahaan menginformasikan pada karyawannya, pre-order iPhone terbaru itu bisa dilakukan mulai Jumat (11/9). Dilansir dari gsmarena, Sabtu (22/8), ketersediaan iPhone 6S dan iPhone 6S Plus pada negara-negara lain, gelombang pertama akan dilakukan pada tanggal 18 September 2015. Tepat satu pekan setelah peluncuran iPhone di Amerika Serikat.

iPhone baru memiliki spesifikasi kamera utama 12 MP, RAM 2 GB, dan ukuran layar 5.5 inci. Dilengkapi prosesor A9 SoC baru dengan kapasitas penyimpanan 16 GB.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

1 of 7
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement