Menteri BUMN Erick Thohir meninjau posko utama Satgas Bencana BUMN di Perhutani KPH Cianjur, dan beberapa titik gempa di sekitar Limbangan Sari, Jumat (25/11/2022).

Jasa Raharja Bersama Satgas Bencana BUMN Bantu Korban Cianjur

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Jasa Raharja (Persero) bersama puluhan perusahaan milik negara yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Bencana BUMN, gotong royong membantu masyarakat terdampak bencana gempa bumi di Cianjur, Jawa Barat. Upaya bersama tersebut merupakan salah satu arahan dari Menteri BUMN Erick Thohir terkait tanggap darurat bencana di wilayah tersebut."Perusahaan-perusahaan milik negara harus hadir di tengah-tengah masyarakat terdampak,...

Sejumlah warga menunggu giliran untuk membayar pajak kendaraan di Kantor Samsat Pajajaran, Jalan Pajajaran, Kota Bandung. pengendara kendaraan bermotor diwajibkan membayar Pajak Kendaraan Bermotor (PKB). Dengan meregistrasi ulang kendaraan dan membayar PKB, sekaligus membayar Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Angkutan Jalan (SWDKLLJ).

Jasa Raharja Imbau Warga Bayar Pajak Kendaraan, Ini Beragam Manfaatnya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kecelakaan lalu lintas bisa terjadi kapan saja dan menimpa siapa saja. Potensi kecelakaan di jalan raya, bahkan tidak hanya mengintai pengendara yang tidak taat lalu lintas tapi juga pengendara yang tertib berlalu lintas sekalipun. Faktor manusia merupakan faktor dominan penyebab kecelakaan lalu lintas. Peristiwa kecelakaan bisa diakibatkan oleh pengendara lain atau justru kendaraan kita sendiri. Itulah sebabnya pengendara...