Pasukan militer Mesir melemparkan gas air mata ke arah pendukung Presiden Mursi di Kairo, Rabu (14/8).

Puluhan Wartawan Jadi Target Kebrutalan Militer Mesir

REPUBLIKA.CO.ID,  KAIRO -- Seorang staf lembaga pemantau Timur Tengah berpusat di London, Inggris, menyatakan bahwa wartawan yang sedang meliput kejadian di lokasi aksi demonstrasi pro-Muhammad Mursi menjadi target serangan pihak keamanan militer Mesir.Sejak pembubaran paksa aparat keamanan Mesir pada Rabu (14/8), setidaknya lebih dari 2700 warga meninggal dan ribuan lainnya luka-luka. Sementara, korban tewas terus meningkat. Termasuk yang menjadi...

Jasad demonstran pendukung presiden terguling Mesir, Muhammad Mursi, diletakkan di lantai di rumah sakit darurat di dekat Masjid Rabaa Adawiya, Kairo, Rabu (14/8).

Cerita dari Bau Mayat di Masjid-masjid Kairo

REPUBLIKA.CO.ID, KAIRO -- Biasanya masjid-masjid di Kairo dipenuhi jamaah yang berjajar membentuk shaf untuk shalat. Namun, setelah pertumpahan darah yang terjadi pada Rabu (15/8), mayat pendukung Muhammad Mursi yang justru berjajar di masjid. Dalam laporan Al-Jazeera, Kamis (15/8) waktu setempat, bau mayat tercium dari dalam masjid. Di Nasr city, Masjid al-Iman berubah menjadi kamar mayat setelah kekerasan yang menewaskan sedikitnya...

Seorang tentara Mesir berjaga dengan kendaraan lapis baja dekat lapangan Nahda, tempat para pendukung Presiden Muhammad Mursi berkemah di sekitar Universitas Kairo, Giza

Jumat , 16 Aug 2013, 06:57 WIB

Penahanan Mursi Diperpanjang 30 Hari

Jasad demonstran pendukung presiden terguling Mesir, Muhammad Mursi, diletakkan di lantai di rumah sakit darurat di dekat Masjid Rabaa Adawiya, Kairo, Rabu (14/8).

Jumat , 16 Aug 2013, 06:48 WIB

Turki Tarik Duta Besarnya di Mesir

Tentara Mesir berpatroli di sebuah kendaraan lapis baja yang didukung oleh helikopter tempur di Sheikh Zuweyid, Sinai Utara, Mesir.

Jumat , 16 Aug 2013, 06:30 WIB

Militan Bunuh Tujuh Prajurit Mesir di Sinai

Jasad demonstran pendukung presiden terguling Mesir, Muhammad Mursi, diletakkan di lantai di rumah sakit darurat di dekat Masjid Rabaa Adawiya, Kairo, Rabu (14/8).

Kamis , 15 Aug 2013, 20:25 WIB

DDI Serukan Umat Dukung Rakyat Mesir

Jasad demonstran pendukung presiden terguling Mesir, Muhammad Mursi, diletakkan di lantai di rumah sakit darurat di dekat Masjid Rabaa Adawiya, Kairo, Rabu (14/8).

Kamis , 15 Aug 2013, 18:35 WIB

PBNU Serukan Qunut Nazilah untuk Mesir

 Presiden Susilo Bambang Yudhoyono

Kamis , 15 Aug 2013, 18:19 WIB

SBY Sikapi 'Tragedi Berdarah' Mesir