#afrian-bonjol
Kamis , 23 Jul 2015, 00:01 WIB
Ini Alasan Pengacara Belum Tentukan Langkah Bela OC Kaligis
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengacara OC Kaligis, Afrian Bondjol mengaku belum bisa menentukan langkah hukum selanjutnya. Sebab, hingga saat ini pihaknya belum bertemu dengan klienya untuk berdiskusi mengenai kasus yang...
Jumat , 18 Oct 2013, 10:24 WIB
Kuasa Hukum Gatot Akan Ajukan Surat Penangguhan Penahanan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kuasa Hukum Gatot Supiartono, Afrian Bondjol, mengaku pihaknya akan melayangkan surat penangguhan untuk Gatot yang kini sudah jadi tersangka.''Kan kalau tidak ada pentingnya tidak perlu ditahan,'' kata dia, Jumat (18/10). Afrian melanjutkan, sekalipun begitu, pihaknya tetap menghormati keputusan jalannya proses pemeriksaan sampai ditetapkannya Gatot sebagai tersangka.Menurut Afrian, tidak ada permintaan khusus kepada pihak keluarga dari Gatot....