Zulkifli Hasan saat menyampaikan Pidato Kebangsaan di hadapan 1000 lebih mahasiswa Universitas Islam Negeri (UIN) Imam Bonjol, Kamis (22/3).

Mengingat Kembali Keteladanan KH Agus Salim

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Bagi Ketua MPR Zulkifli Hasan, Sumatera Barat punya keistimewaan tersendiri. Dari Sumbar lah lahir tokoh tokoh besar pendiri bangsa seperti KH Agus Salim, Muhammad Hatta dan Buya Hamka. Salah satu tokoh besar yang menginspirasi Zulkifli Hasan adalah KH Agus Salim, Menteri Luar Negeri pertama RI sekaligus peletak dasar dasar diplomasi Indonesia."KH Agus Salim adalah generasi pejuang intelektual...

Agus Salim bersama Soekarno

Selasa , 24 Apr 2012, 06:49 WIB

Haji Agus Salim: Sang Pembela Kebenaran