#akbar-akbir
Senin , 25 Jun 2012, 20:58 WIB
Bayi Ditemukan Meninggal di Saluran Irigasi
REPUBLIKA.CO.ID, SIMPANGAMPEK -- Kepolisian Resor Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat, terus menyelidiki kasus penemuan mayat bayi laki-laki. Jasad bayi malang tersebut ditemukan di jaringan irigasi di Jorong Padang Laweh,...
Jumat , 22 Jun 2012, 22:59 WIB
Alhamdulillah.. Kesehatan Bayi Tetanus Pusar Sudah Membaik
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Kondisi kesehatan bayi dari keluarga miskin Putri Ayu dan Yanto kini terus mengalami peningkatan. Sang bayi mengalami tetanus pada pusatnya dan selama beberapa hari terakhir menjalani perawatan di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan. "Sampai saat ini kondisi bayi itu stabil. Suhu tubuhnya juga normal, begitu juga berat badannya juga terus naik,'' kata Kepala Sub...
Selasa , 15 May 2012, 17:24 WIB
Bayi Kembar Akbar-Akbir Menderita Tulang Rapuh
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Bayi kembar asal daerah Lubuk Alung,...