#akun-mahyartousi-diserang-warganet
Kamis , 17 Nov 2022, 10:53 WIB
Warga Inggris yang Hina Batik Akhirnya Minta Maaf
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Warga Inggris yang menjadi political youtuber, Mahyar Tousi akhirnya meminta maaf kepada masyarakat Indonesia. Hal itu setelah ucapannya dianggap menyinggung lantaran menghina batik. Dia mengaku, sebenarnya hanya...
Kamis , 17 Nov 2022, 06:15 WIB
Dapat Ancaman Pembunuhan Usai Hina Batik, Warga Inggris Buat Klarifikasi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seorang warga Inggris yang mengaku sebagai political youtuber, Mahyar Tousi akhirnya membuat klarifikasi atas statusnya yang dianggap menghina batik. Dia mendapat ribuan komentar dari warganet Indonesia, berisi cacian dan hinaan balik atas tindakannya terkait pakaian batik, yang dikenakan kepala daerah G20 dan tamu undangan.Tousi pun akhirnya membuat tiga cicitan baru untuk klarifikasi. Dia mengaku, mendapat ancaman...
Kamis , 17 Nov 2022, 06:07 WIB
Dianggap Hina Batik, Akun Warga Inggris Digeruduk Warganet Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seorang warga Inggris yang aktif sebagai...