Rasmus Paludan, pemimpin dari partai sayap kanan Denmark, Stram Kurs membuat tindakan provokatif dengan membakar salinan Alquran di ruang terbuka di Kota Linkoping, Swedia, yang dikenal banyak penduduk Muslim tinggal di kawasan tersebut.

MER-C Minta Pemerintah Swedia Tindak Tegas Pelaku Pembakaran Alquran

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Medical Emergency Rescue Committee (MER-C) Indonesia menyampaikan bahwa keharmonisan kehidupan beragama di Swedia sedang diuji. Sehubungan dengan itu, MER-C Indonesia meminta pemerintah Swedia menindak tegas pelaku pembakaran Alquran."Sekelompok orang yang digalang oleh Rusdan Paludan, seorang tokoh anti-Islam dan anti-imigran, melakukan aksi pembakaran kitab suci Alquran. Aksi dilakukan di beberapa kota di Swedia, tepatnya sejak hari Kamis (14/4/2022),"...

Pembakaran Alquran di Swedia Picu Kerusuhan. Foto: Mushaf alquran yang dibakar (ilustrasi)

Ahad , 30 Aug 2020, 06:16 WIB

Pembakaran Alquran di Swedia Picu Kerusuhan