Arus lalu lintas kendaraan di ruas Jalan Raya Klari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Selasa (25/4/2023).

Polres Karawang Lakukan Penyisiran untuk Bantu Pengguna Kendaraan

REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG — Jajaran Polres Karawang, Jawa Barat, disiagakan untuk membantu pengguna kendaraan yang mengalami masalah saat momen arus balik Lebaran 2023. Personel Polres Karawang melakukan penyisiran di ruas jalan wilayah Kabupaten Karawang, Jawa Barat. Kepala Polres (Kapolres) Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono mengatakan, upaya patroli atau penyisiran dilaksanakan sebagaimana yang dilakukan pada momen arus mudik. “Di antara tujuan penyisiran di jalur...

Petugas kepolisian mengatur arus lalulintas saat pemberlakuan satu arah (one way) di Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Selasa (25/4/2023).

Polisi Terapkan One Way dari Garut Hingga Bandung

REPUBLIKA.CO.ID, NAGREG —  Pihak kepolisian menerapkan sistem one way di Jalan Cikaleong, Nagreg, Jawa Barat, pada siang ini pukul 13.00 WIB hingga waktu yang belum ditentukan. Kapolsek Nagreg Kompol Anisa mengatakan, penerapan one way diberlakukan dari arah Garut menuju Bandung. Penutupan dilakukan untuk mengurai kepadatan kendaraan pemudik dari arah selatan, seperti Garut, Ciamis, Tasik, dan Limbangan.     Videografer | Muhammad Rizki Triyana Video Editor...