#axel-ditahan
Rabu , 19 Jul 2017, 16:01 WIB
Polisi: Axel Sudah Akui Pesan Narkoba dan Transfer Uang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menindaklanjuti penetapan Axel Matthew sebagai tersangka kasus psikotropika Happy Five pada Selasa (18/7) kemarin, polisi memutuskan untuk menahan putra aktor Jeremy Thomas itu di Mapolda Metro...
Rabu , 19 Jul 2017, 15:37 WIB
Axel Ditahan di Rutan Narkoba Polda Metro Jaya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tersangka kasus psikotropika, Axel Matthew tiba di Rumah Tahanan Narkoba Polda Metro Jaya Rabu (19/7) siang. Axel diputuskan menjadi tersangka dan ditahan polisi lantaran kedapatan bertransaksi narkoba berdasarkan bukti dan saksi yang diperoleh polisi. Pantauan Republika.co.id, Axel yang tampak mengenakan Buff menutupi mukanya dikawal sejumlah petugas Ditresnarkoba Polda Metro Jaya tiba di Rutan Narkoba Polda Metro Jaya...