#bansos-phk
Kamis , 03 Nov 2022, 15:40 WIB
Sri Mulyani Akan Berikan Bansos Bagi Korban PHK
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah melalui anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) akan memberikan bantuan sosial dan langkah-langkah spesifik kepada masyarakat. Adapun upaya tersebut salah satunya bantuan sosial dari lonjakan pemutusan...
Sabtu , 17 Oct 2020, 00:05 WIB
Warga Bogor Kena PHK Dapat Bantuan Rp 2,5 Juta
REPUBLIKA.CO.ID, CIBINONG -- Bupati Bogor Ade Yasin mengaku sudah menyiapkan bantuan sosial (bansos) khusus warganya yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) selama pandemi Covid-19. Bantuan tersebut berupa uang tunai senilai Rp 2,5 juta. "Ini bentuk tindak lanjut dari pemulihan ekonomi korban PHK, akan mendapat bantuan Rp 2,5 juta," ucapnya, Jumat (16/10). Menurutnya, Pemerintah Kabupaten Bogor sudah menyiapkan pagu anggaran Rp 28 miliar...