#bantuan-warga-terdampak-corona
Selasa , 31 Mar 2020, 17:09 WIB
Perpanjangan KLB, 40 Ribu KK Solo Dapat Bantuan Rp 250 Ribu
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO - Pemerintah Kota (Pemkot) Solo mengalokasikan anggaran senilai Rp 49,45 miliar untuk penanganan kasus Corona atau Covid-19. Warga terdampak nanti bisa mendapatkan bantuan Rp 250 ribu per...
Kamis , 26 Mar 2020, 20:12 WIB
ACT Lampung Bantu Sembako Keluarga Lansia Prasejahtera
REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR LAMPUNG -- Tim Aksi Cepat Tanggap (ACT) Lampung memberikan bantuan bahan pokok kepada masyarakat tidak mampu, yang saat ini berdiam diri di rumah, selama pengentasan virus corona (Covid-19). Bantuan paket sembako tersebut disasar kepada keluarga lansia prasejahtera. Penerima manfaat bantuan paket sembako tersebut kerja sama tim ACT bersama Dinas Sosial Kota Bandar Lampung, Lembaga Kesejahteraan Sosial, dan relawan...
Kamis , 26 Mar 2020, 14:40 WIB
Jabar Anggarkan Rp 5 Triliun Bantu Warga Terdampak Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemprov Jabar menganggarkan dana Rp 5...