Menteri Pertanian Barnaby Joyce

Menteri Pertanian Australia Kembali Diterpa Isu Dana Perjalanan Dinas

CANBERRA -- Menteri Pertanian Australia Barnaby Joyce kembali diterpa isu penyalahgunaan uang perjalanan dinas, kali ini dana sebesar lebih dari 4000 dollar AUD atau sekitar Rp 40 juta yang ia pakai untuk menyaksikan pertandingan rugby. Menteri Joyce sebelumnya diterpa isu serupa ketika menghadiri pernikahan seorang penyiar radio dan mengklaim biayanya ke kas negara. Menteri Joyce menyatakan, ia berhak mengklaim sebesar...