Polresta Cirebon melakukan sweeping ke sarang geng motor di wilayah timur, tengah, dan barat Kabupaten Cirebon, Ahad (29/5/2022) dinihari. Hasilnya, puluhan anggota geng motor dari berbagai kelompok berhasil diamankan.

Tiga Daerah di Jabar Ini Rawan Geng Motor, Kapolda: Tindak Tegas

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Kapolda Jabar Irjen Pol Drs Suntana meminta jajarannya menindak tegas aksi kejahatan begal dan anggota geng motor. Keberadaan begal dan geng motor tersebut telah membuat resah maayarakat. "Bapak Kapolda memerintahkan jajaran  yang bertugas di lapangan untuk menindak tegas begal dan geng motor yang mengganggu keamanan," kata Kabid Humas Polda Jabar, Kombes Pol Ibrahim Tompo di Mapolda, Selasa (30/5/2022). Menurut...

Ilustrasi Ditangkap Polisi

Polisi Tangkap Begal Penganiaya Pedagang Siomay di Lubang Buaya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA  -- Kepolisian Sektor (Polsek) Cipayung menangkap komplotan begal diduga penganiaya pedagang siomay bernama Oyo di Jl. Al Baidho, Lubang Buaya, Jakarta Timur, pada Sabtu (26/3). Kapolsek Cipayung Kompol Bambang Cipto mengatakan bahwa pelaku terdiri dari lima dewasa dan lima anak dan mereka ditangkap pada Senin (28/3). "Ditangkap pada Senin pagi sekira pukul 05.00 WIB. Awalnya satu, kita amankan...