Advertisement
#bom-di-rumah-penyidik-kpk
Senin , 06 Jul 2015, 20:02 WIB
Kerap Diteror, KPK akan Bekali Penyidik dengan Senjata Api
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan kembali membekali penyidiknya dengan senjata api (senpi). Hal ini menyusul terjadinya ancaman yang diterima penyidik KPK, Afif Julian Miftah.Pelaksana tugas Wakil...
Senin , 06 Jul 2015, 17:14 WIB
Kotak di Rumah Penyidik KPK Dipastikan Bom, Polisi Lacak Pelaku
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI -- Kepolisian Kota Bekasi akan memeriksa 3 CCTV yang dipasang di rumah penyidik KPK yang mendapat ancaman bom di perumahan Mediterania Regency Jalan Anggrek Blok A RT 04/16 No160 A, Kelurahan Jakamulya, Kecamatan Bekasi Selatan. Untuk melakukan proses penyidikan lebih lanjut, pihak Polsek Bekasi Selatan akan dibantu oleh Polresta Bekasi Kota dan Polda Metrojaya. "Kami akan memeriksa...