Ketua DPR Puan Maharani (kedua kanan) bersama Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto (kanan) melepas rombongan jalan santai di Kawasan Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Ahad (21/8/2022). PDI Perjuangan menggelar jalan santai dan jogging bersama awak media dalam rangka merayakan HUT Kemerdekaan RI ke-77.

'Capres-Cawapres PDIP tak Hanya Andalkan Popularitas'

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Arif Wibowo mengatakan bahwa penunjukkan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) dari partainya merupakan kewenangan penuh dari Megawati Soekarnoputri. Kendati demikian, ia memastikan bahwa partainya tak akan memilih sosok yang hanya mengandalkan popularitas. "Kita punya langkah sendiri, strategi sendiri bahwa setiap capres-cawapres yang akan maju ke depan tidak...

Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto saat jeda rapat koordinasi kepala daerah PDIP, Kamis (16/6).

Rakernas PDIP Ikut Bahas Isu Capres

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PDIP akan menggelar rapat kerja nasional (Rakernas) II pada 21-23 Juni 2022 mendatang. Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto, mengatakan rakernas merupakan agenda strategis dalam rangka memenangkan pemilu 2024 mendatang."Yang lebih dipersiapkan (dalam rakernas) adalah agenda strategis dalam rangka memenangkan pemilu tahun 2024 tetapi juga sekaligus bagaimana PDI perjuangan dalam upaya Pemilu tersebut mampu menjawab berbagai persoalan...