Kesalahan yang sering dilakukan penumpang ketika hendak naik pesawat. (ilustrasi)

'Kesalahan' yang Sering Dilakukan Penumpang Ketika Mau Masuk Pesawat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seorang pakar perjalanan mengungkapkan, ada "kesalahan" yang dilakukan banyak orang saat di gerbang keberangkatan pesawat. Dari sekian banyak pergerakan yang diperlukan untuk mencapai dan melewati bandara, masuk ke dalam pesawat adalah langkah terakhir. Meskipun tekanan stres untuk sampai ke bandara tepat waktu sudah berlalu, masih ada beberapa hal yang bisa saja salah. Travel blogger yang juga merupakan direktur...