#copet-beraksi
Rabu , 01 May 2013, 14:14 WIB
Buruh Demo, Copet Beraksi
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Aksi unjuk rasa di depan Gedung Grahadi, Jalan Gubernur Suryo, Surabaya sempat diwarnai keributan lantaran tertangkapnya seorang copet. Namun, sebelum diamuk massa, polisi langsung mengamankan tersangka...
Senin , 23 Jul 2012, 12:46 WIB
Heboh Ariel Bebas, Copet Beraksi
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG---Peristiwa bebasnya Ariel dari Rutan Kebon Waru, Bandung, menarik perhatian masyarakat, sehingga para pemburu berita dan penggemar vokalis Peterpan itu berebut mengabadikan momen penting tersebut.Akibatnya fotografer tabloid Nyata, Febriyanto, harus merelakan flash kameranya digondol maling, saat suasana ricuh ketika Ariel keluar dari Rutan, pada pukul 09.10 WIB.Febry yang saat itu sedang memotret momen bebasnya Ariel, tidak sadar kalau...