#denmark-larang-cadar
Sabtu , 18 Aug 2018, 05:27 WIB
Enam Negara di Eropa Resmi Melarang Penggunaan Cadar
REPUBLIKA.CO.ID, KOPENHAGEN -- Enam negara di Eropa secara resmi telah melarang penggunaan penutup wajah atau cadar di muka umum. Larangan ini memukul keras perkembangan budaya Islam di Eropa. Bahkan beberapa...
Kamis , 02 Aug 2018, 16:41 WIB
Warga Denmark Protes Larangan Penggunaan Cadar di Depan Umum
REPUBLIKA.CO.ID, KOPENHAGEN -- Sekitar 1.300 warga Denmark berbaris di jalanan ibu kota, Rabu (1/8). Ini sebagai bentuk protes mereka atas larangan penggunaan cadar di depan umum. Mereka menuduh pemerintah melanggar hak perempuan dalam berpakaian sesuai pilihan mereka sendiri. Parlemen Denmark memberlakukan larangan pada Mei, bergabung dengan Prancis dan beberapa negara Uni Eropa lainnya untuk menegakkan nilai-nilai sekuler dan demokratis. Para pengunjuk...
Selasa , 31 Jul 2018, 04:15 WIB
Lawan Larangan Cadar, Muslimah Denmark akan Turun ke Jalan
REPUBLIKA.CO.ID, KOPENHAGEN -- Pada tanggal 1 Agustus nanti, Denmark...
Rabu , 07 Feb 2018, 06:33 WIB
Denmark akan Larang Warganya Kenakan Cadar
REPUBLIKA.CO.ID, KOPENHAGEN -- Denmark akan menjadi negara Eropa selanjutnya...
Sabtu , 07 Oct 2017, 12:47 WIB
Denmark Jadi Negara Eropa Berikutnya yang Larang Cadar
REPUBLIKA.CO.ID, KOPENHAGEN -- Denmark tampaknya akan menjadi negara Eropa...