#donald-trump-lolos-pemakzulan
Kamis , 06 Feb 2020, 21:33 WIB
Trump Serang Mitt Romney Soal Dukungan Pemakzulan
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menyerang anggota Senat AS Mitt Romney. Dia adalah anggota Partai Republik yang mendukung pemakzulan Trump. "Seandainya kandidat presiden yang gagal,...
Kamis , 06 Feb 2020, 12:12 WIB
Pence Tanggapi Keras Lolosnya Trump dari Pemakzulan
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON - Wakil Presiden Amerika Serikat (AS) Mike Pence menanggapi hasil akhir persidangan di Senat AS yang membebaskan Donald Trump dari jeratan pemakzulan. Pence kemudian meminta para pendukung untuk memastikan Nancy Pelosi dicopot dari peran sebagai Ketua House of Representative AS pada November.Dia mengatakan kemenangan Senat harus berfungsi sebagai batu loncatan untuk memenangkan kembali House. Riak tepuk tangan...
Kamis , 06 Feb 2020, 08:44 WIB
Ini Respons Trump Setelah Lolos dari Pemakzulan
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON — Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump...
Kamis , 06 Feb 2020, 07:18 WIB
Donald Trump Lolos dari Pemakzulan
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON - Senat Amerika Serikat (AS) membebaskan Presiden...