Ekspresi kekecewaan para pemain Manchester City setelah gawang mereka kebobolan gol penyama dalam pertandingan pekan kelima Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, Rabu (27/11/2024) dini hari WIB. Man City bermain imbang 3-3 dengan Feyenoord meskipun sempat unggul 3-0.

Pep Sulit Jelaskan Alasan City Ditahan Imbang Feyenoord Setelah Unggul 3-0

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Manchester City Pep Guardiola mengaku sulit menjelaskan alasan timnya gagal memetik kemenangan setelah unggul 3-0 pada pertandingan kelima Liga Champions di Stadion Etihad, Rabu (27/11/2024) dini hari WIB. City diimbangi Feyenoord 3-3 saat waktu normal menyisakan 15 menit. "Saat ini sulit untuk menjelaskannya. Pertandingan itu bagus, kami mencetak tiga gol dan kami bisa mencetak gol lebih banyak...

Pelatih kepala Manchester United Erik ten Hag merayakan berakhirnya pertandingan sepak bola leg kedua playoff Liga Europa antara Manchester United dan Barcelona di stadion Old Trafford di Manchester, Inggris, Jumat (24/2/2023) dini hari WIB

Van Persie Klaim Ten Hag dan MU Takut Bertemu dengan Klub Ini di 16 Besar Liga Europa

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Mantan penyerang Manchester United (MU) Robin van Persie mengeluarkan penyertaan apabila MU tidak ingin menghadapi tim asal Belanda di babak 16 besar Liga Europa 2022/2023. MU baru saja menyingkirkan Barcelona 2-1 di leg kedua babak play-off 16 besar dengan agregat akhir 4-3 untuk kemenangan pasukan Erik ten Hag. Kini Bruno Fernandes dan kawan-kawan bersemangat untuk menyaksikan hasil undian berikutnya...