Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB Sutopo Purwo Nugroho (tengah) memberikan pemaparan mengenai dampak gempa bumi dan tsunami di kota Donggala dan Palu, Sulawesi Tengah saat konferensi pers di Graha Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Jakarta, Sabtu (29/9).

Sabtu , 29 Sep 2018, 14:29 WIB

Ratusan Penghuni Lapas Palu Menghilang

Sejumlah pasien mendapat perawatan di depan Instalasi Gawat Darurat (IGD) RSUD Undata, Palu, Sulawesi Tengah , Sabtu (29/9). Perawatan di luar gedung rumah sakit tersebut untuk mengantisipasi kemungkinan adanya gempa susulan.

Sabtu , 29 Sep 2018, 14:15 WIB

Pertamina Dirikan Posko Sementara di DPPU Palu

Sebuah masjid tampak rusak parah di Kota Palu, Sulteng, setelah diguncang gempa dan diterjang tsunami, Sabtu (29/9).

Sabtu , 29 Sep 2018, 14:03 WIB

Petugas ATC Palu Meninggal Saat Bertugas

Sebuah masjid tampak rusak parah di Kota Palu, Sulteng, setelah diguncang gempa dan diterjang tsunami, Sabtu (29/9).

Sabtu , 29 Sep 2018, 13:37 WIB

Telkomsel Pulihkan Jaringan di Palu

Gardu listrik.

Sabtu , 29 Sep 2018, 13:26 WIB

PLN Operasikan Kembali Gardu Induk Pascagempa

Suasana pemukiman yang rusak akibat gempa dan tsunami di Palu, Sulawesi Tengah , Sabtu (29/9).

BNPB: 48 Korban Meninggal Akibat Gempa

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gempa berkekuatan 7,7 skala richter (SR) mengguncang Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah berdampak hingga Palu, Jumat (28/9). Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB Sutopo Purwo Nugroho belum bisa memastikan berapa jumlah korban yang meninggal akibat tsunami di Kota Palu. Menurut Sutopo, tim SAR dan relawan telah menemukan beberapa korban meninggal akibat tsunami di Kota Palu dan...