Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagin) Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri) menyatakan harga cabai saat ini tembus Rp120 ribu per kilogram.  (ilustrasi)

Harga Cabai di Tanjungpinang Tembus Rp 120 Ribu Dipicu Pupuk Mahal

REPUBLIKA.CO.ID, TANJUNGPINANG -- Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagin) Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri) menyatakan harga cabai saat ini tembus Rp 120 ribu per kilogram. Hal ini dipicu mahalnya harga pupuk nasional. "Kenaikan harga pupuk secara nasional berdampak pada tanaman cabai, karena cabai butuh pupuk," kata Kepala Bidang (Kabid) Stabilisasi Harga Disdagin Tanjungpinang Muhammad Endy Febri, Sabtu (18/6/2022). Selain itu, katanya, minimnya...

Pedagang menunjukan cabai rawit merah di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta, Selasa (8/3/2022). Harga cabai rawit merah di pasar tersebut mengalami kenaikan dari harga normal Rp 35.000 per kilogram, saat ini harga cabai rawit merah mencapai Rp 55.000 hingga Rp 60.000 per kilogram karena dipicu pasokan yang menurun akibat cuaca buruk di sejumlah daerah penghasil.

In Picture: Pasokan Menurun, Harga Cabai Rawit Merah Naik

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Pedagang memilah cabai rawit merah di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta, Selasa (8/3/2022). Harga cabai rawit merah di pasar tersebut mengalami kenaikan dari harga normal Rp 35.000 per kilogram, saat ini harga cabai rawit merah mencapai Rp 55.000 hingga Rp 60.000 per kilogram karena dipicu pasokan yang menurun akibat cuaca buruk di sejumlah daerah...