Bulan Muharram, Waktu yang Penuh Sejarah dan Keutamaan. Foto:  Awal bulan baru kalender Hijriyah didasarkan pada pergerakan bulan. Ilustrasi

Bulan Muharram, Waktu yang Penuh Sejarah dan Keutamaan

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA–Dalam waktu dekat, bulan Muharram, salah satu bulan dalam penanggalan Islam akan datang dengan menghadirkan berbagai keistimewaan. Bulan ini juga dikenal dengan momen-momen bersejarah yang terjadi saat Muharram.  Dilansir dari About Islam, Senin (25/7/2022), keistimewaan Muharram dijelaskan oleh Ketua Dewan Fiqh Amerika Utara, Dr. Muzammil H. Siddiqi. Keistimewaan-keistimewaan itu adalah: Peristiwa hijrah    Di bulan Muharram, yang harus diketahui Umat Muslim adalah tentang...

Hijrah Nabi Muhammad Saat Muharram: Perjalanan hijrah Nabi Muhammad bersama Abu Bakar dari Makkah ke Madinah (ilustrasi).

Siapa yang Pertama Kali Hijrah ke Madinah?

Memperlajari sirah nabawiyah tentang awal mula hijrah, dari Mekah ke Madinah sangatlah menarik. Karena tonggak berkibarnya bendera tauhid berawal dari Kota Madinah. Di Kota Madinah inilah lembaran kejayaan Islam mulai diukir. dari kota inilah pengaruh dakwah Islam mulai menyepakkan sayapnya ke seluruh penjuru dunia. Dari kota ini tercetak banyak sahabat yang tangguh dan komitmen memegang agama Allah. Kota Rasûlullâh (kota Madinah),...

Ilustrasi peristiwa hijrah.

Selasa , 10 Aug 2021, 16:18 WIB

Hal Penting Terkait Hijrah

Hijriyah dan Makna Perjuangan Strategis. Foto:  Perjalanan hijrah Nabi Muhammad bersama Abu Bakar dari Makkah ke Madinah (ilustrasi).

Senin , 09 Aug 2021, 22:13 WIB

Hijriyah dan Makna Perjuangan Strategis

Kehormatan bulan Muharram. Foto: Quraish Shihab

Senin , 09 Aug 2021, 17:44 WIB

Kehormatan Bulan Muharram

Muhasabah di Malam Tahun Baru Hijriyah. Foto: ilustrasi muhasabah

Senin , 09 Aug 2021, 17:20 WIB

Muhasabah di Malam Tahun Baru Hijriyah