#investasi-semen
Selasa , 24 Feb 2015, 23:30 WIB
ASI: Investasi Semen Sebaiknya di Luar Pulau Jawa
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Ketua Asosiasi Semen Indonesia (ASI), Widodo Santoso menilai, kebutuhan investasi baru di sektor semen belum mendesak di Indonesia. "Saya kira relatif, tetapi jika ada investasi baru...
Selasa , 24 Feb 2015, 21:21 WIB
Kemenperin: Indonesia Masih Terbuka Investasi Industri Semen
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Dalam menunjang program prioritas pemerintah terhadap pembangunan infrastruktur Indonesia, Kementerian Perindustrian (Kemenperin) memastikan masih membuka masuknya investasi baru sektor semen.Menteri Perindustrian (Menperin), Saleh Husin mengatakan, saat ini pemerintah belum menutup investasi sektor padat karya itu. "(Menutup investasi baru semen) masih wacana, kita masih butuh banyak semen untuk pembangunan infrastruktur, serta untuk pemerataan industri di luar Jawa,"...