Advertisement
#iriawan-gubernur-jabar
Kamis , 25 Jan 2018, 19:18 WIB
Zulkifli: Jenderal Polisi Jadi Plt Gubernur Bebani Presiden
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua MPR RI Zulkifli Hasan menilai penunjukan pelaksana tugas (Plt) gubernur dari Polri dalam masa pilkada 2018 justru akan membebani presiden. Sebelumnya dua jenderal polisi rencananya...
Kamis , 25 Jan 2018, 16:10 WIB
Dua Jenderal Polisi Bakal Jadi Plt Gubernur di Dua Provinsi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Bagian Penerangan Umum Polri Komisaris Besar Polisi Martinus Sitompul menuturkan, terdapat dua perwira tinggi Polri yang bakal memimpin sementara di dua provinsi. Hal tersebut menurut Martinus disampaikan Wakapolri Komjen Pol Syafruddin dalam rapat pimpinan Polri di Jakarta, Kamis (25/1). "Dalam pengarahannya bapak wakapolri menyampaikan bahwa ada dua perwira tinggi Polri yang dipercaya untuk memimpin sementara dua...