#jaksa-kasus-bahasyim
Ahad , 20 Feb 2011, 23:04 WIB
KPK Belum Berencana Periksa Jaksa Kasus Bahasyim
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) belum berencana untuk melakukan pemeriksaan terhadap kasus dugaan suap terhadap jaksa yang menangani kasus Bahasyim. Padahal, Kejaksaan Agung telah mengisyaratkan untuk mengajak KPK untuk ikut...
Jumat , 28 Jan 2011, 16:03 WIB
Ditegur Jaksa Agung, JPU Kasus Bahasyim Naikkan Tuntutan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Jaksa penuntut umum yang menangani perkara mantan pejabat Pajak, Bahasyim Assifie, diketahui semula hanya akan menuntut dengan lima tahun penjara. "Karena petunjuk jaksa agung, tuntutan yang semula lima tahun menjadi 15 tahun penjara," kata Jaksa Agung Muda Pengawasan (Jamwas) Marwan Effendy, di Jakarta, Jumat (28/1).Seperti diketahui, Pengawasan Kejagung melakukan pemeriksaan terhadap penuntut umum yang menangani perkara...