#jepang-sanksi-korut
Jumat , 01 Apr 2022, 12:11 WIB
Jepang Sanksi Korut Setelah Peluncuran ICBM
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO -- Pemerintah Jepang pada Jumat (1/4/2022) menjatuhkan sanksi baru terhadap Korea Utara (Korut) atas uji tembak rudal balistik antarbenua (ICBM) belum lama ini. Sebelumnya Amerika Serikat (AS) mendesak...
Jumat , 15 Dec 2017, 15:11 WIB
Jepang Tingkatkan Sanksi ke Korut
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO -- Jepang mengumumkan pada Jumat (15/12) bahwa pemerintahnya akan membekukan aset 19 perusahaan terkait Korut. Langkah tersebut merupakan upaya untuk meningkatkan tekanan pada Pyongyang agar menghentikan pengembangansenjata nuklir dan rudalnya.Kementerian Luar Negeri mengatakan, perusahaan yang terdampak menangani sektor keuangan, batubara dan mineral, transportasi termasuk pengiriman, serta jasa penyaluran tenaga kerja Korut keluar negeri. Perusahaan-perusahaan tersebut juga telah...
Rabu , 10 Feb 2016, 21:14 WIB
Jepang Umumkan Sanksi Baru Korea Utara
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO -- Jepang akan memberikan sanksi sendiri terhadap...