Telaga Warna salah satu objek wisata di dataran tinggi Dieng.  (foto : Wisnu Aji Prasetiyo)

Arus Padat, Polisi Buka-Tutup Lalin ke Kawasan Wisata Dieng

REPUBLIKA.CO.ID, BANJARNEGARA -- Kepolisian Resor Banjarnegara, Jawa Tengah, memberlakukan sistem buka tutup arus lalu lintas kendaraan dari dan menuju kawasan wisata dataran tinggi Dieng"Sementara kami berlakukan sistem buka tutup arus kendaraan dari dan menuju Dieng, guna mengurai kemacetan arus lalu lintas," kata Kasat Lantas banjarnegara, AKP Supadi di Banjarnegara, Rabu malam.Ia menjelaskan, kepadatan arus lalu lintas terjadi karena banyaknya...