#kebakaran-pasar-besi-cikurubuk
Rabu , 11 Jan 2023, 06:52 WIB
Pemkot Tasikmalaya akan Siapkan Lapak Darurat di Pasar Besi Cikurubuk
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA — Sejumlah pedagang terdampak kebakaran di Pasar Besi Cikurubuk, Kota Tasikmalaya, berharap bisa segera kembali berjualan. Merespons hal itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Tasikmalaya berencana membangun lapak darurat. Menurut...
Senin , 09 Jan 2023, 20:35 WIB
Terdampak Kebakaran, Pedagang Pasar Besi Cikurubuk Tasik Tunggu Perbaikan Kios
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA — Sejumlah pedagang di Pasar Besi Cikurubuk, Kota Tasikmalaya, yang terdampak kebakaran, masih belum bisa berjualan. Hingga Senin (9/1/2023), pedagang masih menunggu kios mereka di pasar diperbaiki oleh pemerintah. Kebakaran terjadi di Pasar Besi Cikurubuk, Rabu (4/1/2023). Salah seorang pedagang yang terdampak, Nana Yuhana (72 tahun), mengaku saat ini tak memiliki tempat lain untuk berjualan. Karena itu, ia...
Rabu , 04 Jan 2023, 17:15 WIB
151 Kios di Pasar Besi Cikurubuk Hangus Terbakar, Kebakaran Diduga karena Korsleting
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Kebakaran besar melanda Pasar Besi Cikurubuk...
Rabu , 04 Jan 2023, 17:04 WIB
Seratus Lebih Kios di Pasar Besi Cikurubuk Tasikmalaya Terbakar
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA — Kebakaran yang terjadi di Pasar Besi...