#kerumunan-pendukung-cakada
Ahad , 06 Sep 2020, 19:46 WIB
Perludem: Penyelenggara Pilkada Harus Tegas Soal Kerumunan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) meminta penyelenggara pilkada baik Komisi Pemilihan Umum (KPU) maupun Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) menindak tegas peserta pilkada yang membuat kerumunan...
Ahad , 06 Sep 2020, 18:33 WIB
KPU Evaluasi Teknis Tahapan Pilkada yang Picu Kerumunan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan mengevaluasi teknis tahapan pilkada berikutnya yang berpotensi menimbulkan kerumunan massa di tengah pandemi Covid-19. Hal ini berkaca pada terjadinya kerumunan masyarakat yang ikut mengantarkan bakal pasangan calon (bapaslon) melakukan pendaftaran pencalonan Pilkada ke kantor KPU. "Akan dilakukan evaluasi sekaligus mempersiapkan tahapan selanjutnya," ujar Komisioner KPU RI, I Dewa Kade Wiarsa Raka Sandi, kepada...
Sabtu , 05 Sep 2020, 08:01 WIB
Bawaslu Soroti Kerumunan Pendukung Saat Pendaftaran Pilkada
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Bawaslu Provinsi Jawa Tengah menyoroti kerumunan massa...