#ketegangan-iran-pakistan
Senin , 22 Jan 2024, 22:49 WIB
China Ingin Ambil Peran Perbaiki Hubungan Iran-Pakistan
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING — Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin mengatakan Tiongkok ingin mengambil peran konstruktif dalam upaya memperbaiki hubungan Iran dan Pakistan. "Kami ingin terus memainkan peran positif...
Senin , 22 Jan 2024, 21:19 WIB
Menlu Iran akan Kunjungi Pakistan untuk Redakan Ketegangan
REPUBLIKA.CO.ID, ISLAMABAD -- Menteri Luar Negeri (Menlu) Iran Hossein Amirabdollahian akan mengunjungi Pakistan pekan depan. Agenda utama lawatannya adalah untuk mencairkan ketegangan hubungan bilateral kedua negara setelah saling berbalas serangan militer yang membidik kelompok teroris di wilayah negara masing-masing.“Atas undangan Menlu Jalil Abbas Jilani, Menlu Republik Islam Iran, Hossein Amirabdollahian, akan melakukan kunjungan ke Pakistan pada 29 Januari 2024,”...
Sabtu , 20 Jan 2024, 13:51 WIB
Pakistan dan Iran Sepakat Turunkan Ketegangan
REPUBLIKA.CO.ID, ISLAMABAD -- Islamabad mengatakan Pakistan dan Iran sepakat...