Advertisement
#khr-adnan
Selasa , 24 Mar 2020, 13:04 WIB
KH Raden Muhammad Adnan, Sang Rektor Pertama UIN Suka
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rektor pertama Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (UIN Suka) merupakan seorang ulama yang pejuang. Tokoh itu bernama KH Raden Muhammad Adnan. Dalam masa pendudukan Jepang, Kiai Adnan...
Selasa , 24 Mar 2020, 12:52 WIB
Rihlah Keilmuan KH Raden Muhammad Adnan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- KH Raden Muhammad Adnan berkiprah dalam banyak bidang, mulai dari sosial, pendidikan, hingga politik pergerakan. Luasnya kontribusi tokoh tersebut sebagai bentuk cintanya kepada agama dan bangsa. Lelaki kelahiran 16 Mei 1889 itu berasal dari keluarga ningrat asal Kauman, Surakarta, Jawa Tengah. Adnan merupakan putra keempat dari 10 bersaudara. Ayahnya bernama Kanjeng Raden Penghulu Tafsir Anom V (1854-1933), seorang...