#komisi-hukum-dpr
Selasa , 04 Jul 2023, 14:27 WIB
Habiburokhman Ngaku Berat Gantikan Desmond: Almarhum Kritis dan Tegas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad memimpin rapat penetapan Habiburokhman menjadi Wakil Ketua Komisi III. Diketahui, Habiburokhman menggantikan posisi yang sebelumnya ditempati oleh Desmond J Mahesa...
Senin , 27 Feb 2012, 16:25 WIB
Pengawas Hukum 'Tumbang' di Hadapan KPK
REPUBLIKA.CO.ID, Anggota Komisi Hukum DPR RI, Syarifudin Sudding, mendadak pucat. Tubuhnya tiba-tiba melemah saat lebih dari 30 anggota DPR mengadakan Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (27/2).Ketika itu rapat sedang berlangsung. Beberapa anggota DPR sedang memaparkan pendapatnya terkait rencana strategis pemberantasan korupsi yang dipaparkan KPK. Selain itu, KPK juga mengungkapkan berbagai perkara korupsi yang...