Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menegaskan akan terus berkomitmen melakukan penertiban pelanggaran terhadap ketertiban umum. Terakhir, Pemkot Malang melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) belum lama ini menggelar operasi penegakan peraturan daerah (Perda) di sejumlah titik kota.

Pemkot Malang Tertibkan Sejumlah Pelanggaran Ketertiban Umum

REPUBLIKA.CO.ID,MALANG -- Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menegaskan akan terus berkomitmen melakukan penertiban pelanggaran terhadap ketertiban umum. Terakhir, Pemkot Malang melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) belum lama ini menggelar operasi penegakan peraturan daerah (Perda) di sejumlah titik kota. Kepala Satpol PP Kota Malang, Heru Mulyono mengungkapkan, operasi penegakan Perda harus rutin dilakukan. "Ini demi menciptakan ketentraman dan ketertiban masyarakat...

Wali Kota Malang Sutiaji menyerahkan sertifikat halal kepada sejumlah IKM di halaman depan Balai Kota Malang.

Pemkot Perkuat Sertifikasi Halal IKM di Kota Malang

REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menegaskan akan terus menguatkan sertifikasi halal untuk Industri Kecil Menengah (IKM). Hal ini diungkapkan Wali Kota Malang Sutiaji saat menyerahkan sertifikat halal kepada sejumlah IKM di halaman depan Balai Kota Malang."Sertifikasi halal bagi IKM ini akan terus menerus dikuatkan karena memberikan manfaat luar biasa," ungkapnya. Menurut Sutiaji, sudah ada sentra halal di...