#kpu-kalsel
Rabu , 04 Aug 2021, 14:38 WIB
KPU Tetapkan BirinMU Pasangan Terpilih Pilkada Kalsel 2020
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Selatan akhirnya menetapkan H Sahbirin Noor dan H Muhidin (BirinMU) sebagai pasangan terpilih pada Pemilu Kepada Daerah (Pilkada) Kalsel 2020. Penetapan...
Ahad , 25 Jul 2021, 00:41 WIB
KPU Kalsel Bantah Dalil Denny-Difri di Sidang Sengketa Pilka
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mahkamah Konstitusi (MK) menggelar sidang lanjutan Perselisihan Hasil Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Selatan (Pilgub Kalsel) pada Jumat (23/7). KPU Provinsi Kalsel selaku pihak termohon mengaku, telah melaksanakan pemungutan suara ulang (PSU) berdasarkan putusan MK sebelumnya. Permohonan perkara yang teregistrasi dengan nomor 146/PHP.GUB/XIX/2021 ini diajukan oleh pasangan calon (paslon) nomor urut 2 Denny Indrayana dan Difriadi. Denny-Difri...
Jumat , 26 Mar 2021, 04:38 WIB
Dugaan Pemalsuan Dokumen, Polda Klarifikasi Ketua KPU Kalsel
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Kalimantan...
Kamis , 24 Dec 2020, 05:12 WIB
Ketua KPU Kalsel Siap Hadapi Gugatan Denny Indrayana di MK
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan...
Kamis , 16 Jan 2020, 23:17 WIB
Pertahankan Kondusifitas Jelang Pilkada Serentak
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Kapolda Kalimantan Selatan Irjen Pol Yazid Fanani...