Emma Stone dan Ryan Gosling

La La Land Pendapatan Paling Tinggi dari Nominasi Best Picture Oscar

REPUBLIKA.CO.ID, LOS ANGELES -- Jelang Pengghargaan Oscar 2017, pendapatan La La Land paling tinggi di antara film-film nominasi Best Picture. Film tersebut berhasil mengumpulkan hingga 340 juta dolar untuk total keseluruhan.Film arahan Damien Chazelle ini, pada pekan ini tetap berhasil di tangga box office. Meski dengan pendapatan hanya 4.5 juta dolar pada pecan ini, film tersebut terus menambah penghasilannya...

Sutradara Damien Chazelle meraih BAFTA Awards untuk film La La Land.

Senin , 13 Feb 2017, 06:53 WIB

La La Land Raih Film Terbaik BAFTA Award

Ryan Gosling dan Emma Stone sabet Piala Golden Globe.

Senin , 06 Feb 2017, 16:11 WIB

La La Land Selangkah Lagi Menuju Oscar