Gelandang serang Real Madrid Jude Bellingham (kanan) beraksi saat menghadapi Liverpool di Liga Champions.

Jude Bellingham: Real Madrid Kalah dari Tim yang Lebih Baik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Real Madrid harus mengakui keunggulan Liverpool 0-2 dalam matchday kelima Liga Champions 2024/25 di Stadion Anfield, Kamis (28/11/2024) dini hari WIB. Gelandang serang Real Madrid Jude Bellingham mengakui Liverpool tim yang lebih baik dalam pertandingan ini. Liverpool berhasil mengalahkan raksasa Spanyol tersebut berkat gol Alexis Mac Allister dan Cody Gakpo pada babak kedua. Seusai pertandingan, Bellingham menegaskan Real Madrid...

Penyerang Liverpool Luis Diaz mencetak tiga gol ke gawang Bayer Leverkusen dalam kemenangan 4-0 di Liga Champions yang berlangsung di Anfield, Rabu (6/11/2024) dini hari WIB.

Hattrick Diaz Bawa Liverpool Kalahkan Leverkusen, Mantap di Puncak Klasemen Liga Champions

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Luis Diaz mencetak hattrick untuk membantu Liverpool memetik kemenangan telak 4-0 atas juara Jerman Bayer Leverkusen dalam matchday keempat Liga Champions di Stadion Anfield, Rabu (6/11/2024). Hasil ini memantapkan Liverpool di puncak klasemen dengan nilai sempurna 12 dari empat laga. Hanya Aston Villa yang berpeluang menggeser posisi Liverpool di puncak klasemen Liga Champions. Villa akan menghadapi Club Brugge...