Selama kuliah di UNM, William pernah menjadi juara 2nd Runner Up Internet of Things

Kisah Perjuangan Kuliah Mahasiswa Berprestasi Prodi Sains Data UNM

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- William Hans Natanael Tambunan merupakan anak kedua dari tiga bersaudara, yang lahir di Jakarta, 30 Oktober 2000. Lahir di keluarga sederhana, tak membuat semangatnya untuk berkuliah menurun. William, sapaan akrabnya, dibesarkan dalam keluarga yang penuh kasih sayang, tumbuh dan besar dalam didikan keluar yang kental dengan budaya Batak. Sejak duduk di bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP), William sudah...

Universitas Nusa Mandiri (UNM) rutin memberikan beasiswa kepada mahasiswa berprestasi setiap semester.

Beasiswa Jadi Pendorong Prestasi Mahasiswa

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Sebagai bentuk apresiasi dan rasa bangga, Universitas Nusa Mandiri (UNM) memberikan beasiswa prestasi kepada mahasiswa yang berprestasi. Bidang Beasiswa di bawah koordinasi Wakil Rektor Bidang Non-akademik, Arif Hidayat, sebagai bidang yang terus membina dan mengapresiasi mahasiswa berprestasi, agar terus termotivasi dalam berkarya baik bidang akademik maupun bidang non-akademik. Menurut Arif, pemberian beasiswa tersebut merupakan program rutin tiap semester...