Beasiswa Bidik Misi

1.000 Mahasiswa Program Bidikmisi akan Ikuti Silaturahmi Nasional

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebanyak 1.000 mahasiswa program Bidikmisi dari berbagai perguruan tinggi nnegeri maupun swasta akan mengikuti kegiatan silaturahmi nasional. Acara yang digagas Kemendiknas ini sedianya akan digelar dalam waktu dekat dan mendengarkan amanat Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono serta beramahtamah dengan Mendiknas, M Nuh serta jajarannya.Dalam siaran persnya yang diterima ROL, Rabu (26/2) tujuan kegiatan ini adalah untuk...