#melaju
Kamis , 05 Aug 2010, 02:02 WIB
Fish dan Roddick Melaju di Washington
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON--Mardy Fish meraih kemenangan 11 kali bertutut-turut dengan mengalahkan petenis Serbia Viktor Troicki 6-4 dan 6-3 di babak kedua turnamen Legg Masson, Washington Classic, Rabu (4/8) pagi WIB....
Rabu , 28 Jul 2010, 03:54 WIB
Usai Pulih Cedera, Gulbis Melaju di Los Angeles
REPUBLIKA.CO.ID, LOS ANGELES--Ernests Gulbis bermain untuk pertama kalinya setelah menderita cedera otot urat lutut (hamstring) ketika berlaga di Prancis Terbuka 23 Mei lalu. Gulbis menandai kembalinya ke lapangan dengan mengalahkan Lukas Lacko dari Slovakia pada turnamen Farmers Classic Los Angeles, 7-5 dan 7-5.Bertanding di lapangan keras Universitas California, Los Angeles (UCLA), Selasa (27/7) pagi WIB, pemain termuda dari 28...
Senin , 17 May 2010, 17:58 WIB
Taklukkan Federer, Nadal Rajai Madrid Masters
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID--Perseteruan dua petenis terbaik dalam lima tahun terakhir...
Sabtu , 17 Apr 2010, 01:50 WIB
Rafael Nadal Melaju ke Perempat Final
MONTE CARLO--Petenis peringkat tiga dunia, Rafael Nadal, melanjutkan langkahnya...