#menlu-julie-bishop
Kamis , 01 Mar 2018, 12:59 WIB
Terkait Tunjangan, Menlu Australia Didesak Umumkan Pacarnya
REPUBLIKA.CO.ID, Seorang anggota parlemen Australia yang mendaftarkan pacarnya terkait adanya potensi konflik kepentingan merasa bingung dengan Menlu Julie Bishop yang selalu berusaha menghindarkan pacarnya dari sorotan. Pria bernama David Panton,...
Senin , 16 Oct 2017, 12:54 WIB
Menlu Julie Bishop Peringatkan Mahasiswa Cina di Australia
Menteri Luar Negeri Julie Bishop mengeluarkan peringatan keras kepada para mahasiswa asal Cina yang berafiliasi dengan Partai Komunis negara itu (PKC) untuk menghormati kebebasan berbicara di Australia. Kini terjadi kekhawatiran mengenai cara Pemerintah Cina memanfaatkan kelompok-kelompok mahasiswa untuk memantau aktivitas mahasiswa Cina di Australia. Selain itu juga untuk menantang akademisi yang pandangannya tidak sesuai dengan Beijing. Badan keamanan Australia saat...
Jumat , 06 Mar 2015, 08:13 WIB
Menlu Australia Panggil Dubes Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, CANBERRA -- Menteri Luar Negeri Australia Julie Bishop...
Selasa , 24 Feb 2015, 11:18 WIB
Menlu Australia: Cara Abbott Malah tak Membantu
REPUBLIKA.CO.ID, CANBERRA-– Gertakan yang terus dilayangkan Perdana Menteri Australia,...