Selasa , 02 Apr 2024, 11:37 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Dinas Perhubungan (Dishub) Daerah Istimewa Yogyakarta menyebutkan sebagian pemudik Lebaran 2024 mulai memasuki provinsi ini lebih awal menggunakan moda transportasi kereta api. Pelaksana Harian (Plh) Kepala Dishub DIY Sumariyoto mengatakan kedatangan pemudik terpantau mulai Sabtu (30/3/2024) di Stasiun Yogyakarta.
"Dipastikan mulai Sabtu kemarin sudah ada pemudik yang mendahului," ujarnya, Senin (1/4/2024).
Sumariyoto memperkirakan banyak pemudik yang memilih menggunakan...