Suasana sepi di area Terminal 1B Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (24/4/2020). PT Angkasa Pura (AP) II sebagai pengelola Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) Tangerang, Banten, kembali mengoperasikan terminal 1B mengantisipasi prediksi lonjakan penumpang.

Penumpang Melonjak, Bandara Soetta Kembali Operasikan Terminal 1B

REPUBLIKA.CO.ID, BANTEN -- PT Angkasa Pura (AP) II sebagai pengelola Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) Tangerang, Banten, kembali mengoperasikan terminal 1B mengantisipasi prediksi lonjakan penumpang. AP II memprediksi pada hari ini, Selasa (18/4/2023) atau H-4 Idul Fitri 1444 Hijriah/Lebaran 2023, jumlah keberangkatan dari terminal 1A mencapai 31.000 penumpang.  Jumlah ini melebihi kapasitas terminal yakni 25.000 penumpang. "Terminal 1B mulai hari ini sudah...

Tips Mudik: Pengemudi Wajib Istirahat Setelah Berkendara Empat Jam Non-Setop. Foto: Mudik. Ilustrasi

Tips Mudik: Pengemudi Wajib Istirahat Setelah Berkendara Empat Jam Non-Setop

REPUBLIKA.CO.ID, BOYOLALI—Para pemudik yang melintas di ruas tol diimbau untuk memanfaatkan sebaik- baiknya waktu istirahat saat berkendara jarak jauh. Hal ini untuk mewaspadai titik letih/ lelah, salah satunya di wilayah Kabupaten Boyolali (KM 471- KM 505), Jawa Tengah.Imbauan ini disampaikan oleh Kasatlantas Polres Boyolali, AKP Herdi Pratama agar para pengguna jalan tol di ruas tol Semarang- Solo ini senantiasa...